(Sumber: storage.canoe.ca) |
Nikmatnya kuliner Prancis sudah terkenal ke seantero dunia. Namun, banyak yang tidak tahu bahwa rahasia enaknya makanan di negeri pusat mode dunia itu adalah lemak bebek.
Tak heran, ini telah mendatangkan banyangk keuntungan bagi para peternak bebek di kampung St. Aquilin, tenggara Dordogne. Pasalnya, lemak bebek kini juga diolah menjadi bahan bakar ramah lingkungan, seperti biogas dan biodiesel. Setiap tahun sentra peternak bebek itu menghasilkan dua juta ekor. Jadi, persediaan lemak bebek tidak akan habis.(**)
Sumber: Pikiran Rakyat, uniknya.com, 9 Agustus 2011
{ 0 comments... read them below or add one }
Posting Komentar